04
Apr

Gerakan Ramadhan Mahasiswa ITB HAS Bukittinggi

Mahasiswa ITB HAS Bukittinggi melakukan kegiatan Ramadhan Berbagi Takjil ke Panti Asuhan Assawiyah di Kabupaten Agam. Kegiatan ini dilakukan oleh perwakilan mahasiswa ITB HAS angkatan 2022 dari semua prodi.